Nah berikut ini ada beberapa manfaat dan kegunaan lain kulit telur yang mungkin kamu tidak ketahui. Mau tahu manfaat apa saja itu simak berikut ini:
2. Melancarkan Saluran Air Tersumbat Jika di rumah kamu memiliki saluran air yang tersumbat, sepertinya kulit telur bisa menjadi solusi masalah kamu, caranya kulit telur kamu hancurkan sampai menjadi tepung lalu siramkan ke saluran yang tersumbat da biarkan semalaman. baca juga: Karya Seni Ukir Unik di Atas Kulit Telur
4. Membersihkan alat dapur Punya alat dapur yang sangat kotor kamu bisa menggunakan kulit telur yang sudah dihaluskan untuk membersihkan alat dapur sebab kulit telur ini bisa menjadi scrub untuk membersihkan peralatan dapur.
Nah itulah manfaat lain kulit telur yang mungkin tidak kamu ketahui.
Sumber